Selasa, 22 Desember 2015
PENGUMUMAN PENTING: Bagi wisatawan pecinta wisata Merapi Lava Tour selama musim liburan Natal dan Tahun baru yaitu terhitung tangal 23 Desember sampai dengan 3 Januari, dikarenakan ramainya dan membludaknya wisatawan yang ingin menyaksikan keindahan Gunung Merapi maka demi kenyamanan para wisatawan di tanggal tersebut untuk Sementara kami Tidak Menerima Bookingan, namun sistemnya TERGANTUNG KEDATANGAN, artinya wisatawan yang datang dulu maka dilayani dulu sesuai urutan kedatangan. Namun demikian kami menjamin bahwa semua wisatawan yang datang ke Basecamp kami terlayani semua.
Khusus Ditanggal 23 Desember samapai dengan 3 Januari sistem BOOKING hanya Berlaku untuk Paket Sunrise Lava Tour Merapi.
Untuk Harga Paket Jeep Lava Tour Merapi selama Liburan Natal dan Tahun Baru mengalami kenaikan sebesar Rp.50.000,- setiap paketnya.
Berikut dafara Harga Paket Meapi Lava Tour selama Musim Liburan Natal Dan Tahun Baru:
- Paket Short atau Rute Pendek Rp. 400.000,/Jeep, 1 Jeep 4 0rang
- Paket Medium atau Rute Menengah Rp. 500.000,/Jeep, 1 Jeep 4 0rang
- Paket Long atau Rute Jauh Rp. 650.000,/Jeep, 1 Jeep 4 0rang
- Paket Sunrise Merapi Lava Tour Rp. 450.000,/Jeep, 1 Jeep 4 0rang
Bila menghendaki (antar jemput) Penjemputan di Hotel Jogja di Kenakan Biaya sebagai berikut:
- AVanza/Zenia/APV mak 7 Orang Rp 400.000,-
- Heice Rp 1.200.000,- mak 15 orang